Percobaan 3 Mengatur Kecepatan Putar Motor DC


[KEMBALI KE MENU SEBELUMNYA]





1. Komponen [Kembali]


Arduino





Potensiometer
Motor DC





2. Rangkaian Simulasi [Kembali]







3. Flowchart  [Kembali]








4. Listing Program [Kembali]


byte pot= A0;
byte motor= 9;
 
int nilai;
int output;
 
void setup(){
  pinMode(motor, OUTPUT);
  Serial.begin(9600);
}

void loop(){
  nilai= analogRead(pot);
  output= map(nilai, 0, 1023, 0, 255);
 
  analogWrite(motor, output);
 
  Serial.print("potensiometer: ");
  Serial.print(nilai);
  Serial.print("  ");
  Serial.print("output: ");
  Serial.print(output);
  delay(200);
  Serial.print("\n");
}



6. Kondisi [Kembali]


1. Bagaimana pengaruh potensiometer terhadap kecepatan motor?
Jawab:
Potensiometer adalah hambatan yang dapat diatur. Hambatan ini akan mempengaruhi besarnya kecepatan motor itu sendiri. Karena semakin besar hambatan maka tegangan akan semakin besar(berbanding lurus). Untuk menjankan motor diperlukan tegangan, semakin besar tegangan maka kecepatan motor juga akan meningkat. Jadi, semakin besar nilai taahanan pada potensiometer, semkain besar pula kecepatan motor. Begitupun sebaliknya.

2. Bagaimana cara menghubungkan kaki-kaki potensiometer?
Jawab: Potensiomter memliki 3 tuas kaki. 2 bagian terluar untuk menghubungkan potensiometer ke ground dan vcc sedangkan satu pin ditengah dihubungkan ke pin arduino untuk menentukan besarnya hambatan yang akan digunakan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Bahan Presentasi Untuk Matakuliah  Elektronika  Dosen Pengampu :  Darwison, MT  OLEH : FITRAH HUSEINI AZIZI (181095...